Sebuah Power amplifier buatan AMERICAN AUDIO dengan seri V4000 konon memiliki kemampuan output hingga 2500 Watt pada mode BTL yang membikin saya bertanya tanya benarkah hal ini.
Ini berarti ada kemampuan hingga 1250 Watt setiap kanalnya.
Jika saya hitung kemampuan maksimal transistor Final 8 pasang dengan kemampuan dissipasi masing-masing adalah 150 Watt maka ini ada benarnya.
Lho kok kurang 50? Saya rasa yang 50 adalah daya keluaran dari transistor driver juga ikut terhitung. Jangan lupa transistor drivernya juga menggunakan nomer yang sama dengan Finalnya.
SKEMA
Mendapatkan skema aslinya silahkan ambil panduan Servisnya di LINK INI. Dan gambar di bawah ini adalah hasil pangkasannya saja:

x
PENJELASAN
X
BACA JUGA:
SKEMA YOHAN ( HERE )